Laporan Dinilai Mengendap Setahun Lebih, Ketua LPPAN Desak Kejaksaan Kabupaten Probolinggo Segera Usut Tuntas Dugaan Pungli PTSL

Teropongindonesianews.com

Probolinggo – Berbagai program dikucurkan oleh pemerintah yang tujuannya demi meringankan beban masyarakat, baik dibidang ekonomi ataupun perihal surat – surat tanah. Karena pemerintah menilai bahwa yang berkaitan dengan surat surat tanah merupakan aset berharga dan dinilai sangat penting. Sehingga dalam beberapa tahun terakhir pemerintah meluncurkan program unggulan berskala prioritas berupa “Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap” (PTSL).

Demi membantu kelancaran pelaksanaan program PTSL tersebut, maka pemerintah melalui beberapa menteri membuat berita acara kesepakatan dalam bentuk “Surat Kesepakatan Bersama” (SKB) yang telah ditanda tangani secara resmi oleh tiga menteri, yakni ; _*MENTERI AGRARIA DAN TATA RUANG/KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL, MENTERI DALAM NEGERI, MENTERI DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI.*_

_NOMOR : 25/SKB/V/2017, NOMOR 590-3167A Tahun 2017, NOMOR 34 Tahun2017 tentang Pembiayaan Persiapan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap_.

Akan tetapi ditingkat desa masih saja terjadi penarikan biaya lebih tinggi, dengan dalih sudah ada kesepakatan dengan masyarakat atau pemohon. Seperti yang terjadi di Desa Alassumur Kulon Kecamatan Kraksaan Kabupaten Probolinggo, yang mana telah terjadi dugaan pungutan liar terhadap masyarakat / pemohon sertifikat, untuk pengurusan sertifikat melalui PTSL sebesar 550.000 (lima ratus lima puluh ribu rupiah)..?! inilah yang dinilai cukup aneh dan bertentangan dengan SKB tiga menteri tersebut. sudah ada SKB tiga menteri, kenapa dibawah masih melakukan penarikan yang lebih tinggi..?! sehingga pemohon menanggung beban biaya yang dinilai tidak sesuai dengan SKB tiga Menteri tersebut..?!!

Amir Mahmud, pria asal Situbondo yang merupakan Ketua Umum “Lembaga Pemantau Dan Pengawas Anggaran Negara” (LPPAN) mengatakan bahwa yang tercouver pada program PTSL Alassumur Kulon tahun 2020 diperkirakan mencapai 1650 pemohon. Dan munculnya kecurigaan terhadap besaran biaya PTSL tersebut, yakni diduga ada beberapa alokasi dana yang di bebankan pada masing – masing pemohon menurutnya dinilai tidak wajar..?!!, seperti : biaya angkut dan pemasangan patok, biaya konsumsi untuk sepuluh orang, biaya penggandaan dokumen, ATK dan lain – lain. misal yang dua item ; Biaya pasang patok plus biaya angkut dan Biaya konsumsi pasang patok mencapai 200 ribu lebih..?!! Ini kan tidak masuk akal.. “Terang Amir”..!

Amir juga mengatakan bahwa dirinya sudah setahun lebih mengirimkan surat laporan secara resmi, yakni pada bulan Juli 2020 ke Kejaksaan Negeri Kabupaten Probolinggo, namun hingga saat ini belum ada kejelasan dari Kejaksaan Kabupaten Probolinggo tentang tindak lanjut atas penanganan perkara dugaan pungutan liar (PUNGLI) terkait pengurusan sertifikat melalui program PTSL tersebut. Katanya saat dikonfirmasi. Harapan Ketum LPPAN tersebut agar pihak Kejaksaan Kabupaten Probolinggo lebih serius lagi dalam menangani serta mengusut tuntas dugaan pungutan liar diwilayah hukum Kabupaten Probolinggo. _*”(Redaksi), Bersambung”*_

  • Wahyu

    TEROPONG INDONESIA NEWS DI DIRIKAN SEJAK TANGGAL 22 DESEMBER 2020 oleh Wahyu dan Haji Darmo

    Related Posts

    Kepala Desa Sukorejo Melantik Perangkat Desa Baru

    Teropongindonesianews.com Jember – Kepala Desa Sukorejo Kabupaten Jember, Haji Rudi melantik dan mengambil Sumpah Jabatan pada Perangkat Desa Hasil seleksi perangkat Desa Baru lalu. Perangkat Desa yang lulus Seleksi Raudatul…

    Read more

    Continue reading
    Giat Jum’at Barokah Polres Muba Melalui Polsek Batang Hari Leko

    Makan Bergizi Gratis Para Siswa/i SD Negeri Pinggap teropongindonesianews.com Muba-Inisiatif ini merupakan tindak lanjut dari Program Presiden RI Prabowo Subianto dalam meningkatkan gizi anak sekolah dasar, khususnya di wilayah pelosok,…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    You Missed

    Pelaksanaan Kegiatan Pra UKK Resmi Dibuka Kepsek SMK Negeri 1 Tanjung Batu Kabupaten Ogan Ilir

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 2 views
    Pelaksanaan Kegiatan Pra UKK Resmi Dibuka Kepsek SMK Negeri 1 Tanjung Batu Kabupaten Ogan Ilir

    Pra TMMD Ke 123 TNI Dan Warga Desa Kalinanas Sudah Kebut Betonisasi

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 2 views
    Pra TMMD Ke 123 TNI Dan Warga Desa Kalinanas Sudah Kebut Betonisasi

    Masjid Al Musannif Al Hikmah Diresmikan di Pondok Pesantren KH. Ahmad Dahlan Sipirok, Ini Pesan Ijeck

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 9 views
    Masjid Al Musannif Al Hikmah Diresmikan di Pondok Pesantren KH. Ahmad Dahlan Sipirok, Ini Pesan Ijeck

    Serahkan Sertipikat kepada Masyarakat Kampung Nelayan Muara Angke, Menteri Nusron: Sudah Memiliki Kekuatan Hukum yang Kuat

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 12 views
    Serahkan Sertipikat kepada Masyarakat Kampung Nelayan Muara Angke, Menteri Nusron: Sudah Memiliki Kekuatan Hukum yang Kuat

    BNN Kabupaten Tulungagung Gandeng Badan Anti Narkoba Nusantara (BANN) Sosialisasikan P4GN di Lingkungan Pondok Pesantren

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 22 views
    BNN Kabupaten Tulungagung Gandeng Badan Anti Narkoba Nusantara (BANN) Sosialisasikan P4GN di Lingkungan Pondok Pesantren

    Bupati & Wabup Pringsewu Terpilih Siap Ikuti Prosesi Pelantikan di Istana Negara

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 15 views
    Bupati & Wabup Pringsewu Terpilih Siap Ikuti Prosesi Pelantikan di Istana Negara

    Larshen Yunus : Gubernur Riau dan Wakil Gubernur Riau Terpilih, Abdul Wahid-SF Hariyanto Diminta Melarang Kebijakan QR Code di SPBU

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 12 views
    Larshen Yunus : Gubernur Riau dan Wakil Gubernur Riau Terpilih, Abdul Wahid-SF Hariyanto Diminta Melarang Kebijakan QR Code di SPBU

    Berkas Perkara Kasus Pelecehan Seksual Oknum Kepala Pekon di Tanggamus Dinyatakan Lengkap (P21)

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 12 views
    Berkas Perkara Kasus Pelecehan Seksual Oknum Kepala Pekon di Tanggamus Dinyatakan Lengkap (P21)

    Polisi Datangi TKP Terduga Pencuri Motor Bersenpi di Way Kanan Tewas Dihakimi Massa

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 21 views
    Polisi Datangi TKP Terduga Pencuri Motor Bersenpi di Way Kanan Tewas Dihakimi Massa

    Kepedulian Dinsos dan Tagana Pada Warga Berlanjut Dengan Bersih – Bersih Kampung

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 23 views
    Kepedulian Dinsos dan Tagana Pada Warga Berlanjut Dengan Bersih – Bersih Kampung

    Warga Desa Sungai Sigiring Giring Merindukan Sentuhan Pembangunan Jalan

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 19 views
    Warga Desa Sungai Sigiring Giring Merindukan Sentuhan Pembangunan Jalan