Teropongindonesianews.com
Cianjur – Sangat menyedihkan jika rasa kepedulian kepada sesama dilandaskan hanya berdasar pada suku, ras dan agama (SARA).
Bencana yang menimpa Cianjur yang telah banyak mengakibatkan korban dan materi menjadi sorotan khalayak belakangan ini. Rabu, (30/11/2022).
Dari beberapa sumber, diketahui bahwa di beberapa wilayah Indonesia telah memberikan bantuan-bantuan berupa paket sembako dan lain-lain ke lokasi bencana.
Menjadi sangat prihatin, rasa intoleran warga Cianjur yang di tampakkan kepada pemberi pertolongan, seperti relawan RAID.
Relawan RAID menarik mundur semua Rescuer dan tenaga medisnya karena mendapatkan perlakuan semena-mena dengan membebani misi kemanusiaan relawan dari beberapa kelompok warga Cianjur terkena musibah.
Dikutip dari beberapa sumber media sosial bahwa perlakuan semena-mena seperti: Banyaknya pungli di beberapa titik jalan yang dilalui Unit armada RAID, Adanya tindakan Intoleran terhadap rekan-rekan RAID dengan berdalih agama.
“Dengan ini kami menarik mundur semua tenaga medis kami beserta Rescuer”. Tulisnya idn.garssroots
Fadli, S.Pd