Kapolsek Belimbing Berikan Beasiswa kepada Siswa Berprestasi dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-78

Teropongindonesianews.com

Polres Melawi Polda Kalbar – Kapolsek Belimbing, Iptu Samuji, memberikan beasiswa kepada para siswa berprestasi dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-78. Pemberian beasiswa ini dilaksanakan di Polsek Belimbing dan bertujuan untuk memberikan apresiasi terhadap siswa yang berprestasi. Selasa, (25/6).

Adapun siswa yang menerima beasiswa adalah Nur Azizah dari SMAN 1 Belimbing, Nesha Dona Aldora dari SMPN 1 Belimbing, dan Rechiel Tessalonika Laa dari SDN 1 Pemuar. Ketiga siswa ini dipilih berdasarkan prestasi akademik yang telah mereka capai.

Iptu Samuji menyampaikan bahwa pemberian beasiswa ini merupakan salah satu bentuk perhatian dan dukungan Polsek Belimbing terhadap dunia pendidikan, khususnya bagi para siswa yang berprestasi. “Kami berharap dengan adanya beasiswa ini, para siswa dapat lebih termotivasi untuk terus belajar dan meraih prestasi yang lebih tinggi,” ujarnya.

Pemberian beasiswa ini juga akan dilaksanakan secara berkelanjutan oleh Kapolsek Belimbing sebagai bentuk komitmen untuk terus mendukung dan memajukan pendidikan di wilayahnya. “Kami ingin memberikan dampak positif dan berkelanjutan bagi perkembangan pendidikan di daerah ini,” tambah Iptu Samuji.

Dengan adanya program beasiswa ini, diharapkan dapat memacu semangat belajar para siswa lainnya dan menciptakan generasi muda yang berprestasi serta berdedikasi tinggi dalam menggapai cita-cita mereka.

Humas Res Melawi (Arb)

  • Wahyu Pemred Media TIN

    TEROPONG INDONESIA NEWS DI DIRIKAN SEJAK TANGGAL 22 DESEMBER 2020 oleh Wahyu dan Haji Darmo di bawah Naungan PT Teropong Multi Media------------------------( Call Redaksi : 082323884880 )

    Related Posts

    Luar Biasa, SMA Negeri 8 Prabumulih Provinsi Sumatera Selatan Adakan Kegiatan Pesantren Kilat Ramadhan

    Teropongindonesianews.com Sumsel – Ketika jurnalis singgah di SMAN 8 Prabumulih yang terletak dijalan wisata Kelurahan Pati galung Prabumulih barat, Kota Prabumulih Provinsi Sumatera selatan, Senin 10 -03-2025 sekitar pukul 9…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    You Missed

    Genangan Air di Simpang Tiga Sitataring Padangsidimpuan Ganggu Pengguna Jalan

    Genangan Air di Simpang Tiga Sitataring Padangsidimpuan Ganggu Pengguna Jalan

    Diduga Terjadi Penyelewengan Anggaran Tahun 2024 Sebesar Rp 1,8 Miliar di Sekretaris DPRD Provinsi Sumatera Selatan

    Diduga Terjadi Penyelewengan Anggaran Tahun 2024 Sebesar Rp 1,8 Miliar di Sekretaris DPRD Provinsi Sumatera Selatan

    Manfaatkan Layanan Call Center 110 untuk Mudik Lebaran Aman dan Nyaman

    Manfaatkan Layanan Call Center 110 untuk Mudik Lebaran Aman dan Nyaman

    Pimpinan Pondok Pesantren Dalwa Apresiasi Kementerian ATR/BPN atas Kemudahan dan Percepatan Pengurusan Sertipikat Wakaf

    Pimpinan Pondok Pesantren Dalwa Apresiasi Kementerian ATR/BPN atas Kemudahan dan Percepatan Pengurusan Sertipikat Wakaf

    Polsek Tekung Amankan Safari Ramadhan Bupati dan Wakil Bupati Lumajang di Ponpes Nurul Faroh

    Polsek Tekung Amankan Safari Ramadhan Bupati dan Wakil Bupati Lumajang di Ponpes Nurul Faroh

    Pererat Silaturahmi di Bulan Ramadan, Polsek Pasirian Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama

    Pererat Silaturahmi di Bulan Ramadan, Polsek Pasirian Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama

    Portal Elektronik Pasar Maron Hampir Lima Tahun Tidak di Fungsikan

    Portal Elektronik Pasar Maron Hampir Lima Tahun Tidak di Fungsikan

    Harga Gas LPG 3 Kg di pangkalan untung Sumantri Kampung Gunung Katun sesuai Harga (HET)

    Harga Gas LPG 3 Kg di pangkalan untung Sumantri Kampung Gunung Katun sesuai Harga (HET)

    SMPN 19 Palembang Gelar Pesantren Kilat Ramadhan Sebagai Langkah Pembentukan Karakter Bagi Para Siswa dan Siswi

    SMPN 19 Palembang Gelar Pesantren Kilat Ramadhan Sebagai Langkah Pembentukan Karakter Bagi Para Siswa dan Siswi

    BALAD Grup Luncurkan Program SEMAR PETALA : Rekrut 1.000 Manajer Petani Laut Nusantara

    BALAD Grup Luncurkan Program SEMAR PETALA : Rekrut 1.000 Manajer Petani Laut Nusantara

    Serapan Gabah BULOG Tembus 300.000 Ton Setara Beras, Siap Hadapi Panen Raya 2025

    Serapan Gabah BULOG Tembus 300.000 Ton Setara Beras, Siap Hadapi Panen Raya 2025