Polres Garut Gelar Operasi Besar – besaran

teropongindonesianews.com

Garut – Polres Garut Gelar operasi KRYD ( Kegiatan Rutin Yang Di Tingkatkan ) berupa operasi Lalulintas besar – besaran bertema Cipta Kondisi, ratusan botol minuman keras (miras) ilegal dan knalpot brong disita, puluhan kendaraan diamankan, dan 32 orang terduga pelaku premanisme berhasil diringkus, Operasi yang dipimpin langsung oleh Wakapolres Garut, Kompol Dhoni Erwanto, S.Si., S.I.K., M.H., M.I.K., Sabtu – 1 Februari 2025.

Dalam operasi tersebut, petugas berhasil mengamankan 172 unit knalpot brong dan 42 kendaraan roda dua yang tidak memenuhi standar. Selain itu, sebanyak 129 botol minuman keras yang diduga di pakai.

Kapolres Garut menegaskan bahwa operasi ini bertujuan untuk menjaga ketertiban umum, terutama pada malam minggu yang sering menjadi puncak aktivitas masyarakat. “Kami berkomitmen untuk terus menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat Garut. Diharapkan masyarakat juga dapat berperan aktif dalam mendukung upaya ini dengan tetap menaati peraturan yang berlaku,” ujarnya.

Dengan keberhasilan operasi ini, Polres Garut berharap dapat terus menciptakan lingkungan yang aman dan tertib bagi seluruh warga.

Pewarta : Jang Naga

  • Wahyu

    TEROPONG INDONESIA NEWS DI DIRIKAN SEJAK TANGGAL 22 DESEMBER 2020 oleh Wahyu dan Haji Darmo

    Related Posts

    Perayaan Projek P5 Dan Hari Jadi SMPN 14 Dumai

    Teropongindonesianews.comDumai – Perayaan Selebrasi P5 dengan tema “Kearifan Lokal” senada Hari Jadi SMPN 14 Dumai yang ke-15 Tahun menyongsong Kearifan takkan Melayu hilang dibumi dengan harapan mencetak generasi Cerdas, Berkarakter,…

    Read more

    Continue reading
    Kapolres Berikan Konseling dan Arahan Kepada 27 Personel di Polres Way Kanan

    Teropongindonesianews.com Way Kanan – Dalam rangka memperbaiki mental personel Polres Way Kanan untuk menjadikan Abdi Negara yang bertanggung jawab kepada Negara guna memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat. Kapolres…

    Read more

    Continue reading

    You Missed

    Seorang Pria Tewas Karena Ditikam, Polisi Masih Buru Pelaku 

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 6 views
    Seorang Pria Tewas Karena Ditikam, Polisi Masih Buru Pelaku 

    Perayaan Projek P5 Dan Hari Jadi SMPN 14 Dumai

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 9 views
    Perayaan Projek P5 Dan Hari Jadi SMPN 14 Dumai

    Kapolres Berikan Konseling dan Arahan Kepada 27 Personel di Polres Way Kanan

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 11 views
    Kapolres Berikan Konseling dan Arahan Kepada 27 Personel di Polres Way Kanan

    Camat Elfin ; Pihak PT IPB II Mengakui Limbahnya Telah Mencemari Aliran Batang Hari Lempuyang

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 14 views
    Camat Elfin ; Pihak PT IPB II Mengakui Limbahnya Telah Mencemari Aliran Batang Hari Lempuyang

    RSUD Pesawaran Dikecam Atas Kelalaian Pelayanan , Begini Kata Paisaludin S.H., Ketua DPD Partai PAN Kabupaten Pesawaran

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 16 views
    RSUD Pesawaran Dikecam Atas Kelalaian Pelayanan , Begini Kata Paisaludin S.H., Ketua DPD Partai PAN Kabupaten Pesawaran

    Ciptakan Kota Blitar SAE, Walikota Terpilih Syauqul Muhibbin Ngopi Bareng Pedagang Kaki Lima di Taman Kebon Rojo

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 14 views
    Ciptakan Kota Blitar SAE, Walikota Terpilih Syauqul Muhibbin Ngopi Bareng Pedagang Kaki Lima di Taman Kebon Rojo

    Pastikan Program MBG Berjalan Dengan Baik, Anggota DPR RI, Nurhadi, S.Pd, Gelar Sosialisasi MBG Bersama Mitra Kerja

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 17 views
    Pastikan Program MBG Berjalan Dengan Baik, Anggota DPR RI, Nurhadi, S.Pd, Gelar Sosialisasi MBG Bersama Mitra Kerja

    Giat Jum’at Barokah Polres Muba Melalui Polsek Batang Hari Leko

    • By Wahyu
    • Februari 8, 2025
    • 0
    • 16 views
    Giat Jum’at Barokah Polres Muba Melalui Polsek Batang Hari Leko

    Polres Tulang Bawang Gelar Latkatpuan Dalmas, AKBP Yuliansyah Paparkan Tujuannya

    • By Wahyu
    • Februari 7, 2025
    • 0
    • 14 views
    Polres Tulang Bawang Gelar Latkatpuan Dalmas, AKBP Yuliansyah Paparkan Tujuannya

    LSM GMBI Wilter Banten Mengecam Keras atas tindakan Penganiayaan Terhadap Sekdis LSM GMBI Lampung Selatan

    • By Wahyu
    • Februari 7, 2025
    • 0
    • 22 views
    LSM GMBI Wilter Banten Mengecam Keras atas tindakan Penganiayaan Terhadap Sekdis LSM GMBI Lampung Selatan

    Dirut RSUD Pesawaran Akui Pihaknya Lalai Dalam Menangani Pasien

    • By Wahyu
    • Februari 7, 2025
    • 0
    • 28 views
    Dirut RSUD Pesawaran Akui Pihaknya Lalai Dalam Menangani Pasien