Koramil Nogosari Karya Bakti Bersama Warga Desa Pojok Wujudkan Lingkungan Sehat

Boyolali. Dalam mewujudkan lingkungan yang bersih dan asri, Pelda Joko Wibowo, Bati Wanwil Koramil 13/Nogosari Kodim 0724/Boyolali bersama warga Dusun Kedung Kenong kerja bakti membersihkan ranting dan rumput, di sepanjang jalan lapangan Desa Pojok Kecamatan Nogosari Kabupaten Boyolali. Minggu ( 19/01/25).

Pelda Joko Wibowo mengungkapkan, kerja bakti ini merupakan upaya bersama dalam mewujudkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, khususnya jalanan umum di desa ini.

“Kerja bakti ini dilakukan, karena kondisi kiri kanan jalan mulai ditumbuhi rerumputan ditambah lagi ranting pepohonan mulai menutupi jalan, sehingga pandangan pengendara sedikit terhalang dan apabila hal ini dibiarkan tidak menutup kemungkinan bisa terjadi Laka Lantas,” ujarnya.

Lebih lanjut, Kerja bakti ini juga sebagai upaya agar masyarakat untuk selalu peduli dengan kondisi lingkungan disekitar tempat tinggalnya. Semoga jalinan kerja sama yang baik selama ini akan semakin kuat dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, ucapnya.

Pelda Joko Wibowo juga menambahkan, dengan adanya sinergitas, gotong royong dan jalinan kerja sama yang baik ini, semakin memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat.

  • Wahyu

    TEROPONG INDONESIA NEWS DI DIRIKAN SEJAK TANGGAL 22 DESEMBER 2020 oleh Wahyu dan Haji Darmo

    Related Posts

    Masjid Al Musannif Al Hikmah Diresmikan di Pondok Pesantren KH. Ahmad Dahlan Sipirok, Ini Pesan Ijeck

    Teropongindonesianews.com Sipirok – Tapanuli Selatan ,Minggu, 16 Februari 2025 – Masjid Al Musannif Al Hikmah Diresmikan di Pondok Pesantren KH. Ahmad Dahlan Sipirok, Ini Pesan IjeckMasjid Al Musannif Al Hikmah…

    Read more

    Continue reading
    Serahkan Sertipikat kepada Masyarakat Kampung Nelayan Muara Angke, Menteri Nusron: Sudah Memiliki Kekuatan Hukum yang Kuat

    Teropongindonesianews.com JAKARTA – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menyerahkan lima Sertipikat Hak Guna Bangunan (HGB) kepada masyarakat Kampung Nelayan Komplek Bermis RW 11, Kecamatan…

    Read more

    Continue reading

    You Missed

    Masjid Al Musannif Al Hikmah Diresmikan di Pondok Pesantren KH. Ahmad Dahlan Sipirok, Ini Pesan Ijeck

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 6 views
    Masjid Al Musannif Al Hikmah Diresmikan di Pondok Pesantren KH. Ahmad Dahlan Sipirok, Ini Pesan Ijeck

    Serahkan Sertipikat kepada Masyarakat Kampung Nelayan Muara Angke, Menteri Nusron: Sudah Memiliki Kekuatan Hukum yang Kuat

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 10 views
    Serahkan Sertipikat kepada Masyarakat Kampung Nelayan Muara Angke, Menteri Nusron: Sudah Memiliki Kekuatan Hukum yang Kuat

    BNN Kabupaten Tulungagung Gandeng Badan Anti Narkoba Nusantara (BANN) Sosialisasikan P4GN di Lingkungan Pondok Pesantren

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 16 views
    BNN Kabupaten Tulungagung Gandeng Badan Anti Narkoba Nusantara (BANN) Sosialisasikan P4GN di Lingkungan Pondok Pesantren

    Bupati & Wabup Pringsewu Terpilih Siap Ikuti Prosesi Pelantikan di Istana Negara

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 13 views
    Bupati & Wabup Pringsewu Terpilih Siap Ikuti Prosesi Pelantikan di Istana Negara

    Larshen Yunus : Gubernur Riau dan Wakil Gubernur Riau Terpilih, Abdul Wahid-SF Hariyanto Diminta Melarang Kebijakan QR Code di SPBU

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 9 views
    Larshen Yunus : Gubernur Riau dan Wakil Gubernur Riau Terpilih, Abdul Wahid-SF Hariyanto Diminta Melarang Kebijakan QR Code di SPBU

    Berkas Perkara Kasus Pelecehan Seksual Oknum Kepala Pekon di Tanggamus Dinyatakan Lengkap (P21)

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 11 views
    Berkas Perkara Kasus Pelecehan Seksual Oknum Kepala Pekon di Tanggamus Dinyatakan Lengkap (P21)

    Polisi Datangi TKP Terduga Pencuri Motor Bersenpi di Way Kanan Tewas Dihakimi Massa

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 20 views
    Polisi Datangi TKP Terduga Pencuri Motor Bersenpi di Way Kanan Tewas Dihakimi Massa

    Kepedulian Dinsos dan Tagana Pada Warga Berlanjut Dengan Bersih – Bersih Kampung

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 20 views
    Kepedulian Dinsos dan Tagana Pada Warga Berlanjut Dengan Bersih – Bersih Kampung

    Warga Desa Sungai Sigiring Giring Merindukan Sentuhan Pembangunan Jalan

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 19 views
    Warga Desa Sungai Sigiring Giring Merindukan Sentuhan Pembangunan Jalan

    Yayasan Panti Asuhan Yarhima, Mengedukasi Anak Yatim Piatu

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 24 views
    Yayasan Panti Asuhan Yarhima, Mengedukasi Anak Yatim Piatu

    Warga Desa Nanjung Jaya Bangga, Jalan Desanya Sangat Bermanfaat Dalam Jangka Panjang

    • By Wahyu
    • Februari 16, 2025
    • 0
    • 34 views
    Warga Desa Nanjung Jaya Bangga, Jalan Desanya Sangat Bermanfaat Dalam Jangka Panjang